Temukan informasi berita terkini tentang I Love Zakat
ILOVEZAKAT.ID, CIMAHI-- Laznas PYI terus menyebarkan keberkahan di bulan Ramadan melalui Program Inisiatif Dakwah (INDAH). Kali ini, pada Kamis, 6 Maret 2025, program berbagi paket sahur dan berbuka kembali digelar untuk yatim dan dhuafa di Kota Cimahi, Jawa Barat. Sebanyak 50 paket disalurkan langsung kepada penerima manfaat di Madrasah Al Muminun, yang berlokasi di sekitar Asrama Pesantren. Paket sahur yang dibagikan berisi beras, mi instan, dan rendang, memastikan anak-anak yatim dan dhuaf
Baca Selengkapnya